Page

Info seputar dunia bisnis, pendidikan dan infotainment

Desain Interior Apartemen Minimalis

Desain Interior Apartemen Minimalis – Apartemen identik dengan orang yang kaya atau berduit, sebenarnya seperti rumah susun tetapi karena memiliki kelas yang lebih maka dinamakan apartemen. Pengguni apartemen biasanya artis, pengusaha dan orang yang memiliki bujet tinggi. Apartemen sebenarnya digunakan di Amerika Utara dan Flat untuk inggris walaupun sama, karena sekarang sudah globalisasi dan menggunakan nama apartemen lebih elegan di Indonesia menjadi dibedakan antara Apartemen dengan Rumah Susun.
Apartemen merupakan bagian dari sebuah ruangan dari suatu gedeng yang tinggi dan memiliki banyak ruangan, yang dibangun khusus untuk disewakan atau di jual. Karena perkembangan ekonomi masyarakat indonesia semakin meningkat banyak pengusaha properti berani membuat apartemen di kota kota besar untuk menjaring kalangan menengah keatas dengan fasilitas yang wah.
Sekarang lagi trend bangunan minimalis itu membuat pengusaha properti memberikan atau membangun apartemen minimalis yang bisa di jangkau oleh kalangan menengah. Dengan ruang yang kecil tetapi semua perangkat sudah ada dan fasilitas yang mewah.

Desain Interior Apartemen Minimalis 

Gambar diatas merupakan salah satu Desain Interior Apartemen Minimalis kalau kita pelajari kesan yang di dapat adalah indah, nyaman, bersih, elegan. Pemilihan warna yang lembut dan perpaduan isi dari apartemen ini sangat pas sehingga ketika kita bersantai dengan memandang luar akan terasa nyaman. Pemilik apartemen harus menjaga keindahan dan kebersihan didalamnya, ketika ada kotoran kecil saja akan membuat suasanya yang kurang nyaman. Pemeliharaan apartemen harus terjaga, memang membutuhkan biaya yang besar, tetapi bagi para pemilik uang yang berlebih tidak jadi masalah.

Desain Interior Apartemen Minimalis 2]

Walaupun terkesan sederhana gambar apartemen diatas tempat yang nyaman dan bisa di huni lebih dari satu orang. Pendingin ruangan dalam sebuah apartemen sangat penting karena di dalam sebuah gedung yang tinggi membuat udara menjadi panas. Pemandangan atau gambar yang di pajang di dinding membuat apartemen menjadi berwarna sehingga ada cerita yang bisa kita nikmati. Ruangan apartemen diatas membuat kita bisa bersantai bercengkrama bersama teman dan bisa menonton televisi.

Desain Interior Apartemen Minimalis 5

Untuk interior kamar tidur cukup dengan lampu yang terang dan dinding yang artistik, begitu juga dengan lantai yang berwarn warni membuat kesan ceria, sehingga ketika memasuki kamar tidur pikiran kita menjadi fresh. Apalagi ada sinar matahari langsung yang bisa masuk ke ruang tidur itu sangat bagus karena ada udara bersih yang masih ketika pagi hari menggantikan udara yang kotor. Apa yang kita lihar dari gambar diatas kita bisa melihat pemandangan yang indah keluar, walaupun kita hidup modern kita tetap butuh alam yang membuat kita sehat.
Semoga informasi tentang Desain Interior Apartemen Minimalis  bisa membantu kita untuk mengatur apartemen kita sendiri sehingga ketika kita pulang ke apartemen dari suatu teman suasana yang kita dapatkan adalah kenyamanan, ke indahan, kebersihan sehingga pikiran yang sebelumnya kurang baik menjadi fresh sehingga bisa berfikir lebih jernih. Bagi pengusaha properti mungkin bisa menawarkan kepada penyewa bagaimana isi interior yang sesuai dengan penyewa inginkan.
Facebook Twitter Google+
Back To Top